
JAKARTA - Wakil Menteri PANRB Eko Prasojo mengatakan Pegawai negeri Sipil (PNS) harus berkomitmen melayani, berorientasi pada outcomes bukan pada proses, bersih dari korupsi, demikian disampaikan pada acara seminar nasional yang diselenggarakan BPKP, (16/05) di Jakarta.
Menurut Eko Prasojo, tantangan besar yang harus diselesaikan guna mendapat aparatur yang berdaya saing,...