YOGYAKARTA – Reformasi birokrasi bukan hanya menjadi tanggung jawab dari salah satu unit atau satuan kerja perangkat daerah di sebuah instansi pemerintah, tetapi merupakan tugas dari seluruh jajaran birokrasi, termasuk di dalamnya praktisi humas. Setelah Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) beberapa waktu silam...
JAKARTA – Keberhasilan reformasi birokrasi hanya bisa dirasakan jika pelayanan publik itu dinilai baik oleh masyarakat. Hal tersebut dikatakan oleh Wakil Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Eko Prasojo dalam rapat kerja Kedeputian Pelayanan Publik di Bogor, Rabu (13/08). Kementerian PANRB masih merasa perlu untuk terus melakukan perubahan...











