
Setelah melalui pembahasan di tingkat Panitia Kerja (Panja), kemudian Tim Perumus, dan Tim Sinkronisasi, Rabu (17 Juni) akhirnya sepuluh fraksi di Komisi II DPR RI setuju, RUU Pelayanan Publik secepatnya dibawa ke Rapat Paripurna DPR, yang dijadwalkan hari Selasa, 23 Juni mendatang. Kesepuluh fraksi dimaksud adalah Fraksi PDS, Fraksi Partai...