CILEGON - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Yuddy Chrisnandi mengunjungi sejumlah unit pelayanan publik di kota Cilegon, Banten. Yuddy mengapresiasi langkah yang dilakukan Pemkot Cilegon terutama dalam pelayanan publik, sebagai salah satu implementasi reformasi birokrasi.
Dikatakan, setidaknya ada sejumlah objek yang ingin dirubah dalam reformasi birokrasi ini. "Pertama, bagaimana...
DENPASAR - Forum Kades Lurah bersama Sabha Upadesa, sepakat melarang penggunaan mercon dan kembang api luncur pada saat perayaan malam tahun baru. Untuk menindaklanjuti kesepakatan ini akan segera dilakukan sidak sekaligus melarang warga masyarakat yang menjual dan membunyikan mercon atau sejenisnya.
"Ini sudah menjadi kesepakatan bersama untuk memberikan rasa aman nyaman...











