BOGOR -- Guna mewujudkan masyarakat yang berkualitas, Pemerintah Kota Bogor membentuk Kampung KB. RW 11 Kampung Muara yang terletak di Kelurahan Pasir Jaya, Bogor Barat, ditunjuk sebagai Kampung KB. RW 11 dipilih karena sesuai dengan kriteria yang diinginkan, yaitu banyak memiliki jumlah pra keluarga sejahtera, banyak memiliki jumlah keluarga miskin,...
BANDUNG – Pemerintah Provinsi Jawa Barat menaruh perhatian khusus atasperistiwa yang terjadi di Kebun Binatang Bandung (KBB) beberapa hari lalu.Rencananya Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Jabar akan ikut dilibatkan dalampengelolaan Kebun Binatang Bandung kedepannya.Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan mengatakan, Kebun Binatang Bandungmerupakan salah satu kekayaan di Jawa Barat yang perlu...









