BANDUNG - Kuliah umum di ITB, dilakukan Azwar Abubakar yang juga lulusan kampus Ganesa tersebut untuk kali kedua selama menjabat sebagai Menteri PANRB. Kuliah umum pertama dilakukan pada 17 Maret 2012, tidak lama setelah Azwar menjabat sebagai Menteri PANRB. Dalam dua kali kuliah umum tersebut, Rektor ITB...
BANDUNG – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Azwar Abubakar mengatakan, praja Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) jangan hanya sebagai pegawai negeri, tetapi harus menjadi agen perubahan. Karena itu, proses seleksi mahasiswa (praja) IPDN harus bersih dari KKN. Hal itu dikatakannya saat memberi kuliah umum bagi mahasiswa IPDN di...











