
Sekretaris Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Rini Widyantini memimpin rapat pembahasan terkait sistem pemerintahan berbasis elektronik (SPBE) bidang politik, hukum dan keamanan, secara daring, Rabu (25/01).
Dalam rapat tersebut diulas mengenai pengembangan dan implementasi program/layanan penanganan perkara tindak pidana terpadu berbasis teknologi informasi yang nantinya bisa...