Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) mengadakan reform corner di Jakarta, Selasa (07/06). Seluruh pegawai Kementerian PANRB berkumpul di forum ini untuk mendapatkan informasi terkini terkait kebijakan Kementerian PANRB. Menteri PANRB mengatakan bahwa seluruh pegawai Kementerian PANRB harus memahami setiap kebijakan yang dikeluarkan. Deputi bidang SDM Aparatur Setiawan Wangsaatmaja menjelaskan kebijakan terkait percepatan penataan ASN yang akhir-akhir ini banyak diberitakan oleh media. Dalam penerapan kebijakan tersebut, Kementerian PANRB dan Kementerian Kelautan dan Perikanan akan dijadikan sebagai pilot project.
Lainnya
16.Jan.2026
Konsolidasi Paguyuban Kementerian PANRB
15.Jan.2026
Rapat koordinasi dengan Kementerian ATR/BPN
15.Jan.2026
Audiensi Pemerintah Kota Tangerang Selatan
12.Jan.2026
Peresmian 166 Sekolah Rakyat di 34 Provinsi
08.Jan.2026
Penandatanganan Komitmen Bersama Pembangunan ZI dan Perjanjian Kinerja Kementerian Hukum 2026
08.Jan.2026
Audiensi dengan Ketua MA
07.Jan.2026
Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan
07.Jan.2026








