




Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Asman Abnur menghadiri sekaligus membuka seminar Inovasi Pelayanan Publik untuk Kebangkitan Maluku di gedung Islamic Center, Ambon, Maluku (Rabu, 08/02). Dalam sambutannya Menteri Asman mengatakan, penyelenggara pelayanan publik dituntut selalu melakukan inovasi sebagai upaya percepatan dan lompatan pelayanan publik. Seminar tersebut dihadiri Gubernur Maluku Ir Said Assegaf, Deputi Pelayanan publik Kementerian PANRB Diah Natalisa, Sekretaris Jenderal PWI Hendri Ch Bangun, Staf Khusus Menteri Bidang Politik Noviantika Nasution, Pimpinan dan Anggota DPRD Provinsi Maluku, serta Anggota Forkompinda Maluku. (adt/arl/Humas MenPANRB)
Lainnya
23.Jan.2026
Pelantikan Pejabat Fungsional Ahli Pertama
22.Jan.2026
Audiensi Gubernur Papua Selatan
22.Jan.2026
Perayaan Natal Pegawai Kementerian PANRB
21.Jan.2026
Launching Ditres PPA & PPO 11 Polda & 22 Polres
20.Jan.2026
Audiensi dengan Kepala BPIP
20.Jan.2026
Audiensi dengan Kementerian PPPA
20.Jan.2026
Audiensi Komisi Kejaksaan RI
16.Jan.2026
Konsolidasi Paguyuban Kementerian PANRB
15.Jan.2026
Rapat koordinasi dengan Kementerian ATR/BPN
15.Jan.2026








