JAKARTA – Setelah pagi tadi mengumumkan kelulusan tenaga honorer K-2 Jawa Timur, siang ini Panselnas mengumumkan kelulusan honorer K-2 di tiga provinsi, yakni Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah dan Kalimantan Timur. Sebanyak 38 pemda, yakni 3 pemprov, 7 pemkot, dan 28 pemkab yang menyelenggarakan seleksi tenaga honorer K-2.
Di...
JAKARTA – Hari ketiga pengumuman kelulusan honorer kategori II diawali dari Jawa Timur, yang meliputi 39 instansi, yakni Pemprov, 29 kabupaten dan 9 kota. Dengan demikian, hingga Rabu (12/02) pagi ini sudah ada 16 kementerian/lembaga dan 11 provinsi.
Kepala Biro Hukum, Komunikasi dan Informasi Publik Kementerian PANRb Herman...











