Sekdaprov Kepri H. TS. Arif Fadillah menekankan agar Satuan Tugas Percepatan Berusaha di Kepri untuk mulai menjalankan tugas fungsinya sesuai aturan yang ada. Salah satunya menginventarisasi hambatan dalam proses perizinan maupun pelaksanaan investasi di Kepri.
“Segera inventarisasi (stock opname) seluruh perizinan berusaha yang menjadi kewenangannya dan perizinan yang diperlukan oleh...
Gubernur Kepulauan Riau H. Nurdin Basirun memimpin rapat rutin mingguan Kepala OPD dilingkungan Pemprov Kepri di ruang kerjanya, Kantor Gubernur Dompak, Tanjungpinang, Senin (5/2).
Pada kesempatan ini Gubernur Nurdin menegaskan kepada OPD yang memiliiki kegiatan-kegiatan yang strategis agar jeli dalam melihat peluang yang ada.
“Terus dorong proyek strategis yang ada...









