Rapat Koordinasi Nasional Bidang Perpustakaan Nasional Tahun 2021

20210322 Rapat Koordinasi Nasional Bidang Perpustakaan Nasional Tahun 2021 7 Foto: clr/HUMAS MENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menjadi narasumber dalam Rapat Koordinasi Nasional Bidang Perpustakaan Nasional Tahun 2021, secara virtual, Senin (22/03). Menteri Tjahjo menyampaikan bahwa peran aparatur sipil negara (ASN) sebagai agen literasi perlu dioptimalkan. Untuk itu, Kementerian PANRB siap mendukung berbagai...

Bincang Editor Liputan 6 SCTV

20210317 Bincang Editor Liputan 6 SCTV 10 Foto: ald/HUMAS MENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo melakukan wawancara untuk program Bincang Editor Liputan 6 SCTV, secara virtual, di Kantor Kementerian PANRB, Jakarta, Rabu (17/03). Wawancara tersebut membahas terkait Perampingan Birokrasi dan Rekrutmen ASN Tahun 2021. Turut hadir pada kesempatan tersebut, Plt. Deputi...

Kunjungan Kerja ke Polres Kota Salatiga

20210319 Kunjungan Kerja ke Polres Kota Salatiga Satlantas 10Satlantas Polres Salatiga   Sat Intelkam Polres Salatiga Foto: clr/HUMAS MENPANRB   Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Diah Natalisa meninjau sejumlah pelayanan di Polres Kota Salatiga, Jawa Tengah, Jumat (19/03). Selain meninjau kualitas pelayanan publik, Diah juga meninjau kelengkapan sarana dan prasarana yang...

Diskusi dengan Deputi V Bidang Politik, Hukum, Keamanan, dan HAM KSP

20210317 Diskusi dengan Deputi V Bidang Politik Hukum Keamanan dan HAM KSP 8 Foto: nan/HUMAS MENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menerima Deputi V Bidang Politik, Hukum, Keamanan, dan HAM Kantor Staf Presiden (KSP) Jaleswari Pramodhawardani, di Kantor Kementerian PANRB, Jakarta, Rabu (17/03). Deputi V Bidang Politik, Hukum, Keamanan dan HAM KSP Jaleswari Pramodhawardani mengatakan, kunjungannya tersebut...

Peresmian dan Peninjauan MPP SMART Kota Salatiga

20210319 Peresmian dan Peninjauan MPP SMART Kota Salatiga 11 Foto: clr/HUMAS MENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo didampingi Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa meresmikan Mal Pelayanan Publik (MPP) SMART Kota Salatiga, di Kota Salatiga, Jumat (19/03). Dalam sambutannya, Menteri Tjahjo mengharapkan kehadiran MPP Kota Salatiga dapat menggerakkan perekonomian daerah Kota...

Launching Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik 2021

20210317 Launching Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2021 15 Foto: ald/HUMAS MENPANRB   Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) melakukan Launching Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP), di Jakarta, Rabu (17/03). Menteri PANRB yang diwakili Sekretaris Kementerian PANRB Dwi Wahyu Atmaji didampingi Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB membuka secara resmi kegiatan ini untuk diikuti oleh setiap instansi...

Meninjau Pelayanan di Polda Jawa Tengah

20210318 Meninjau Pelayanan di Polda Jawa Tengah 7 Foto: HUMAS MENPANRB   Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Diah Natalisa meninjau pelayanan di Polda Jawa Tengah, Kamis (18/03). Diah yang didampingi oleh Kepala Biro Perencanaan dan Anggaran Polda Jawa Tengah, Kombes Tri Tulus tersebut, meninjau Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) dan layanan...

Meninjau Layanan SIM dan SKCK Polres Bone Bolango

20210316 Meninjau Layanan SIM dan SKCK Polres Bone Bolango 8 (Foto: HUMAS MENPANRB)   Disela-sela kunjungannya ke MPP Bone Bolango, Deputi bidang Pelayanan Publik Diah Natalisa berkesempatan untuk meninjau layanan SIM dan SKCK pada Polres Bone Bolango. Polres Bone Bolango memperoleh peningkatan hasil evaluasi dari tahun sebelumnya, dimana pada tahun 2020 layanan SIM memperoleh nilai B (Baik) sedangkan SKCK memperoleh...

Sosialisasi Percepatan Pembangunan MPP Kabupaten dan Kota di Jawa Tengah

20210318 Sosialisasi Percepatan Pembangunan MPP Kabupaten dan Kota di Jawa Tengah 9 Foto: HUMAS MENPANRB   Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa menghadiri undangan dari Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Provinsi Jawa Tengah, Kamis (18/03). Undangan tersebut terkait sosialisasi percepatan pembangunan Mal Pelayanan Publik (MPP) kabupaten/kota di Jawa Tengah. Tercatat ada 4 kabupaten dan kota yang...

Webinar Kompas Talk dan Knowledge Sector Initiative

20210316 Webinar Kompas Talk dan Knowledge Sector Initiative 5  Foto: nan/HUMASMENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menghadiri sekaligus menjadi pembicara dalam Webinar Kompas Talk dan Knowledge Sector Initiative (KSI) secara virtual, di Kantor Kementerian PANRB, Jakarta, Selasa (16/03). Dalam paparannya, Menteri PANRB Tjahjo Kumolo mengatakan, ilmu pengetahuan dapat berperan dalam meningkatkan kualitas...