FGD Pelaksanaan Bimbingan Teknis Asesor Pemantauan dan Evaluasi SPBE Tahun 2021 Hari Ke-dua

20210401 Focus Group Discussion FGD Pelaksanaan Bimbingan Teknis Asesor Pemantauan dan Evaluasi SPBE Tahun 2021 Hari Ke 2 11 Foto: nan/HUMAS MENPANRB   Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) melalui unit kerja Deputi bidang Kelembagaan dan Tata Laksana mengadakan Focus Group Discussion (FGD) Pelaksanaan Bimbingan Teknis Asesor Pemantauan dan Evaluasi SPBE Tahun 2021 hari kedua secara virtual, Kamis (01/04). Dalam kesempatan ini, sebanyak 173 kandidat asesor eksternal...

FGD Terbatas Penguatan Sistem Pengelolaan Penanganan Aduan Masyarakat

20210330 FGD Terbatas Penguatan Sistem Pengelolaan Penanganan Aduan Masyarakat 8 Foto: HUMAS MENPANRB   Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Diah Natalisa menghadiri Forum Group Discussion (FGD) Terbatas Penguatan Sistem Pengelolaan Penanganan Aduan Masyarakat: Upaya Inisiasi Sistem Pengaduan Masyarakat terkait Program Stunting di Jakarta, Selasa (30/03). Dalam kesempatan tersebut, Diah menyampaikan bahwa SP4N-LAPOR! dapat...

Rapat Koordinasi Pelayanan Publik Tahun 2021

20210401 Rapat Koordinasi Pelayanan Publik Tahun 2021 8 Foto : dit/HUMAS MENPANRB   Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) melalui unit kerja Deputi bidang Pelayanan Publik mengadakan Rapat Koordinasi Pelayanan Publik Tahun 2021 secara virtual, Kamis (01/04). Rapat yang dibuka oleh Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa tersebut mengangkat tema Sinergi Implementasi Kebijakan dalam...

Peluncuran dan Bimtek Aplikasi Mobile Pengelola SP4N-LAPOR! Hari ke-2

20210330 Peluncuran dan Bimtek Aplikasi Mobile Pengelola SP4N LAPOR Hari ke 2 8 Foto: don/HUMAS MENPANRB   Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa membuka sekaligus memberi sambutan pada Peluncuran dan Bimbingan Teknis Aplikasi Mobile Pengelola SP4N-LAPOR! dan Fitur Social Media Handler hari kedua, di Jakarta, Selasa (30/03). Setelah sebelumnya dilakukan bimbingan teknis bagi pengelola aplikasi SP4N-LAPOR! ditingkat pemerintah pusat, hari ini...

Rapat Pembentukan Badan Pangan Nasional

20210401 Rapat Pembentukan Badan Pangan Nasional 9 Foto: ald/HUMAS MENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menghadiri rapat pembahasan pembentukan Badan Pangan Nasional, secara virtual, Kamis (01/04). Rapat yang dipimpin oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartanto tersebut turut dihadiri oleh Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo. Rapat tersebut membahas mengenai rancangan Perpres...

Peluncuran dan Bimtek Aplikasi Mobile Pengelola SP4N-LAPOR!

20210329 Peluncuran dan Bimtek Aplikasi Mobile Pengelola SP4N LAPOR 2 Foto: byu/HUMAS MENPANRB   Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) melalui unit kerja Deputi bidang Pelayanan Publik menyelenggarakan Peluncuran dan Bimbingan Teknis Aplikasi Mobile untuk Pengelola SP4N- LAPOR! dan Fitur Social Media Handler secara virtual, Senin (29/03). Dalam sambutannya, Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa menyampaikan...

Pelantikan Pejabat Fungsional Kementerian PANRB Serta Pengambilan Sumpah Jabatan CPNS STAN Kementerian PANRB dan KASN Tahun 2019

20210401 Pelantikan Pejabat Fungsional Kemenpan RB dan Pengambilan Sumpah Jabatan CPNS STAN Tahun 2019 Kemenpan RB dan KASN 11 Foto: don/HUMAS MENPANRB   Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo melantik 23 CPNS Kementerian PANRB dan Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) dari sekolah kedinasan PKN STAN dan 20 Pejabat Fungsional Kementerian PANRB, di Kantor Kementerian PANRB, Kamis (01/04). Bertindak sebagai saksi pada pelantikan dan pengambilan sumpah...

Apel Pagi Kementerian PANRB

20210329 apel pagi 7 Foto: don/HUMAS MENPANRB   Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menyelenggarakan apel pagi di Kantor Kementerian PANRB, Senin (29/03). Menteri PANRB Tjahjo Kumolo bertindak sebagai Inspektur Upacara. Dalam amanatnya, Menteri Tjahjo berpesan tentang larangan mudik menjelang Hari Raya Idul Fitri. Diharapkan Aparatur Sipil Negara (ASN) menjadi contoh bagi...

FGD Pelaksanaan Bimbingan Teknis Asesor Pemantauan dan Evaluasi SPBE Tahun 2021

20210331 FGD Pelaksanaan Bimbingan Teknis Asesor Pemantauan dan Evaluasi SPBE Tahun 2021 10 Foto: nan/HUMAS MENPANRB   Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) melalui unit kerja Deputi bidang Kelembagaan dan Tata Laksana mengadakan Focus Group Discussion (FGD) Pelaksanaan Bimbingan Teknis Asesor Pemantauan dan Evaluasi SPBE Tahun 2021 secara virtual, Rabu (31/03). Kegiatan yang dibuka oleh Asisten Deputi Perumusan Kebijakan dan Koordinasi...

Kunjungan Kerja ke MPP Sidoarjo

20210327 Kunjungan Kerja ke MPP Sidoarjo 7 Foto: HUMAS MENPANRB   Deputi bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Diah Natalisa menghadiri rapat koordinasi peningkatan kualitas pelayanan publik di Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur, Sabtu (27/03). Diah menyampaikan agar MPP Sidoarjo dapat terus berinovasi pelayanan guna meningkatkan kinerja. Pada kesempatan tersebut, Diah juga meninjau layanan...