
Foto: byu/HUMAS MENPANRB
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menggelar Rapat Koordinasi Lanjutan Teknis Pembangunan MPP Digital, di Kantor Kementerian PANRB, Jakarta, Kamis (09/02). Rapat yang dipimpin oleh Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian PANRB Diah Natalisa ini, menghadirkan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP)...