Foto: don/HUMAS MENPANRB
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menghadiri rapat pembahasan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kinerja (PPPK), Badan Layanan Umum (BLU), dan Badan Layanan Umum Daerah (BLUD), di Kantor Kementerian Keuangan, Jakarta, Jumat (06/03). Menteri Tjahjo didampingi oleh Deputi bidang Kelembagaan dan Tata Laksana Kementerian PANRB Rini Widyantini dan Plt. Deputi bidang Sumber Daya Aparatur Kementerian PANRB Teguh Widjanadko. Rapat tersebut dipimpin Menteri Keuangan Sri Mulyani, serta dihadiri oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim dan Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian.
Lainnya
05.Mei.2025
Sidang Kabinet Paripurna
05.Mei.2025
Rapat dengan Ketua Dewan Ekonomi Nasional
05.Mei.2025
Audiensi dengan Kepala BGN
05.Mei.2025
Peninjauan ke Dinas Dukcapil Kota Semarang
02.Mei.2025