Foto: don/HUMAS MENPANRB
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menghadiri Rapat Kerja dengan Komisi IX DPR RI, di Jakarta, Rabu (05/04). Rapat ini membahas terkait Rancangan Undang-Undang (RUU) Kesehatan yang diinisiasi oleh DPR RI.
Dalam paparannya, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menjelaskan bahwa dalam penyusunan RUU ini, jajarannya turut melibatkan masyarakat sebagai bentuk keterbukaan publik.
Rapat ini dipimpin oleh Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Emanuel Melkiades Laka Lena. Rapat ini dihadiri oleh perwakilan Menteri Dalam Negeri, Menteri Hukum dan HAM, Menteri Keuangan, serta Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.
Lainnya
11.Des.2023
Audiensi Wali Kota Tangerang
11.Des.2023
Survei Sampling Kepuasan Penerapan SPBE di Aceh
11.Des.2023
Rapat Pimpinan Kementerian PANRB
11.Des.2023
Apel Pagi Kementerian PANRB
08.Des.2023
Rapat Pimpinan Kementerian PANRB
08.Des.2023
Audiensi Menteri Perindustrian
07.Des.2023
Rapat Kerja dengan BPKP
06.Des.2023
Sosialisasi LAPOR! di Politeknik Negeri Batam
06.Des.2023
Final Meeting DGCC 2023
05.Des.2023